Penyaluran Fidyah Jangkau Desa Rejodadi

Penyaluran Fidyah sebanyak 58 kotak makanan siap santap dibagikan kepada warga di Desa Rejodadi, Kec. Sembawa, Kab. Banyuasin.

.
“Dan wajib bagi orang-orang yang berat menjalankannya (jika mereka tidak berpuasa) membayar fidyah, (yaitu): memberi makan seorang miskin.” (QS. Al-Baqarah: 184)

.
Sahabat, segera tunaikan fidyahmu. Jangan tunda lagi!

#ddsumsel #dompetdhuafaorg #fidyah #bayarfidyah #tunaikanfidyah #menebarkebaikan #bulanyatim #bantuyatim #yatim

bagikan ke >>

WhatsApp
Facebook
Twitter