
Krisis Air Bersih dan Layak Minum di Gaza, Dompet Dhuafa Sumsel Salurkan Bantuan Air Bersihdari Masyarakat Sumatera Selatan
Gaza, Palestina—Agresi dan genosida yang berlangsung selama lebih dari 457 hari telah meluluhlantakkan Gaza, Palestina. Tidak hanya menelan lebih dari 44.000 korban jiwa, agresi ini juga melukai hampir 105.000 orang